Pengumuman Hasil Ujian Nasional SMA/SMK/MA 2013

Pengumuman Hasil Ujian Nasional 'UN' SMA/SMK/MA
24 Mei 2013 oleh Kemendiknas

hendriyudhape - Pengumuman hasil Ujian Nasional atau UN SMA/SMK/MA tahun 2013 sudah dikeluarkan oleh Kemendiknas. Pengumuman hasil ujian SMA/SMK/MA diumumkan serentak pada hari Jum'at tanggal 24 Mei 2013. Untuk pengumuman hasil ujian nasional SMP akan diumumkan pada hari Sabtu tanggal 1 Mei 2013.


Pengumuman Kelulusan SMA/SMK/MA 2013 di umumkan melalui banyak media seperti langsung dari pihak Sekolah, Kantor Pos, atau melalui sms dan website resmi dari Menteri Pendidikan dan Kebudayaan (Mendikbud).

Sebanyak 3 siswa dengan Nilai Tertinggi Hasil Ujian Nasional SMA/SMK/MA 2013 di Indonesia juga diumumkan oleh Mendikbud. Menteri Pendidikan dan Kebudayaan (Mendikbud) mengumumkan hasil Ujian Nasional SMA/SMK/MA 2013 Tertinggi Pertama di Indonesia diperoleh siswa yang berasal dari BALI. Siswa Tersebut bernama Ni Kadek Vani Apriyanti yang berasal dari SMAN 4 Denpasar dengan Nilai Ujian Nasional murni rata-rata 9,87.

Siswa dengan Nilai Ujian Nasional SMA/SMK/MA 2013 Tertinggi ke 2 di Indonesia diperoleh siswa yang berasal dari 2 daerah, yaitu siswa yang bernama Helena Marthafriska Saragi Napitu yang berasal dari SMA Methodist 2 Medan dan yang kedua adalah siswa yang bernama Aditya Agam Nugraha yang berasal dari SMAN 1 Surakarta yang masing-masing dari mereka mendapatkan Nilai Hasil Ujian Nasional murni rata-rata 9,78.

Untuk Nilai Ujian Nasional SMA/SMK/MA 2013 Tertinggi ke 3 dan ke 4 diperoleh siswa yang berasal dari SMAN 4 Denpasar Bali yaitu Luh Putu Lindayani dan Made Hyang Wikananda dengan Nilai Ujian Nasional murni rata-rata 9,76.

Menurut kabar yang beredar ada sekitar 8.250 siswa dan siswi SMA/SMK/MA di Indonesia dinyatakan TIDAK LULUS Ujian Nasional (UN) 2013 oleh Menteri Pendidikan dan Kebudayaan (Mendikbud). Siswa dan siswi peserta Ujian Nasional SMA/SMK/MA yang paling banyak tidak lulus berasal dari Propinsi Aceh dengan jumlah siswa/siswi mencapai 1.754 dari sekitar 65.000 peserta Ujian Nasional.

Tetapi dari sekian banyak Sekolah SMA/SMK/MA di Indonesia juga masih ada sekolah yang prosentase kelulusannya mencapai kata sempurna atau 100 persen.



=====================================================================================

Pengumuman Hasil Ujian Nasional 2013 || Pengumuman Hasil UN 2013 || Pengumuman Ujian Nasional 2013 || Pengumuman UN 2013 || Hasil Ujian Nasional 2013 || Hasil UN 2013 || Pengumuman Hasil Ujian Nasional SMA/SMK/MA 2013 || Pengumuman Hasil UN SMA/SMK/MA 2013 || Hasil Ujian Nasional SMA/SMK/MA 2013 || Hasil UN SMA/SMK/MA 2013 || Nilai Tertinggi Hasil Ujian Nasional 2013 di Indonesia || Nilai Ujian SMA/SMK/MA Tertinggi se Indonesia || Siswa Dengan Nilai Ujian Nasional Tertinggi di Indonesia || Nilai Tertinggi Ujian Nasional 2013 || Pengumuman Hasil Ujian Nasional 2013 Online || Pengumuan Hasil UN 2013 Online || Hasil Ujian Nasional Online

=====================================================================================

0 Response to "Pengumuman Hasil Ujian Nasional SMA/SMK/MA 2013"

Post a Comment

'komentarlah dengan bahasa yang baik dan benar'